Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat membaca dan memahami teks
2. siswa dapat menjawab pertanyaan bersadarkan wacana
I. Kegiatan awal (Pemahaman Wacana)
Rumah
Lani dikelilingi berbagai macam tanaman yang tumbuh yang subur. Di
belakang rumah Lani terdapat kandang ayam dan kelinci. Lani anak yang
rajin. Setiap hari Lani merawat tanaman dan hewan peliharaannya. Kita
sebagai manusia harus merawat tanaman dan hewan di sekitar kita agar
tetap hidup karena hewan dan tanaman adalah mahluk hidup yang diciptakan
untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari manusia.
Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!
1. Siapa yang suka memelihara hewan dan tanaman?..........................................................
2. Dimana letak kandang ayam dan kelinci Lani?...................................................................
3. Mengapa kita harus merawat tanaman dan hewan?...........................................................
II. Kegiatan kedua (Belajar panjang pendeknya lagu sambil menari )
Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat menyanyik dan menirukan gerakan sesuai intruksi guru tentang lagu yang
didengar
2. siswa dapat mengetahui bunyi panjang dan bunyi pendek pada lagu
Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat menyanyik dan menirukan gerakan sesuai intruksi guru tentang lagu yang
didengar
2. siswa dapat mengetahui bunyi panjang dan bunyi pendek pada lagu
Saat bernyanyi kita harus memperhatikan panjang dan pendek bunyinya. Panjang dan pendek bunyi dapat ditandai dengan menggunakan simbol.
Bunyi panjang dapat disimbolkan dengan (___)
Bunyi pendek dapat disimbolkan dengan ( . )
III. Kegiatan ketiga (Menimbang berat benda)
Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat mengetahui macam-macam alat ukur berat dan mengelompokkan berdasarkan benda yang sesuai
2. siswa dapat membaca berat benda
3. siswa dapat mengetahui satuan berat benda dan konversinya
Lani dan ayahnya memelihara ayam. Ayam dipelihara untuk dimanfaatkan telur dan dagingnya. Lani dan ayah menimbang menggunakan timbangan lalu mengemasnya untuk dijual. Timbangan digunakan sebagai alat ukur mengetahui berat benda. Timbangan yang dapat digunakan untuk menimbang telur dan daging ayam yaitu timbangan bebek, timbangan kue, dan timbangan digital.
1 kg = 10 hg 1 kg=1000 gram
2 kg = 20 hg 2 kg = 2000 gram
1/2 kg = 5 hg 1/2 kg = 500 gram
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
Bunyi panjang dapat disimbolkan dengan (___)
Bunyi pendek dapat disimbolkan dengan ( . )
III. Kegiatan ketiga (Menimbang berat benda)
Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat mengetahui macam-macam alat ukur berat dan mengelompokkan berdasarkan benda yang sesuai
2. siswa dapat membaca berat benda
3. siswa dapat mengetahui satuan berat benda dan konversinya
Timbangan kue
Timbangan bebek
Timbangan digital1 kg = 10 hg 1 kg=1000 gram
2 kg = 20 hg 2 kg = 2000 gram
1/2 kg = 5 hg 1/2 kg = 500 gram
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Pada bulan Januari Lani berhasil menjual 2kg telur dan 3 kg telur. Berapa gram telur
yang telah terjual? .........................................................................................................
2. 5 kg = ...........hg =.............gram
yang telah terjual? .........................................................................................................
2. 5 kg = ...........hg =.............gram
IV. Kegiatan keempat (Mempelajari bagian-bagian tubuh hewan dan cara merawatnya)
Tujuan Pembelajaran :
1. siswa dapat mengidentifikasi bagian tubuh hewan
2. siswa dapat mengetahui fungsi dari bagian-bagian tubuh hewan
3. siswa dapat mengetahui cara merawat hewan
Ayam termasuk binatang unggas. bagian-bagian tubuh ayam yaitu ; paruh, sayap, taji, bulu, dan jengger. Setiap bagian tubuh hewan mempunyai fungsinya masing-masing.
Paruh pada tubuh ayam berfungsi untuk mengambil makanan. Sayap dan ekor berfungsi untuk alat keseimbangan. Bulu untuk melindungi tubuhnya. Taji sebagai senjata. Jengger sebagai pembeda ayam jantan dan betina.
Cara merawat hewan peliharaan diantaranya yaitu:
1. diberi makan dan minum
2. diberi tempat atau kandang
3. dibersihkan tempat atau kandangnya
4. untuk beberapa binatang, diberi obat atau dibawa ke dokter hewan jika sakit
Tidak ada komentar:
Posting Komentar